Find Us On Social Media :

Asteriska, Vokalis Barasuara, Bagikan Tips Hadapi Mood yang Buruk

By Veronica Sri Wahyu Wardiningsih, Rabu, 22 Agustus 2018 | 12:09 WIB

Asteriska, vokalis Barasuara

(BACA JUGA: Suasana Idul Adha di Kediaman Ayu Ting Ting, Pendangdut Itu Perhatian sama Sapinya!)Dengan bisa membedakan, Asteriska yakin hal itu bisa menolong diri sendiri."Hidup ga mungkin positif terus isinya.. Pasti ada kalanya energi rasanya negatif. Banget. Kadang juga karena badan yang kurang sehat bisa pengaruh ke mood atau, pikiran yang kalut pengaruh ke kesehatan badan.Jiwa dan raga saling berkaitan. Jangan dilawan.Kalau udah kayak gitu, cepat-cepat sadari energi mana yang milik kita, jangan sampai tercampur dengan milik orang lain.Dengan bisa membedakan, kita bisa menolong diri secepatnya," tulis perempuan yang menyukai musik Jazz dan Folk tersebut.