Agar lebih jelasnya, simak rangkaian fakta-fakta madu akasia yang jadi menu sarapan Hotman Paris berikut ini.
1. Punya nama yang palsu
Mengutip laman Honey Fanatic, madu akasia sebenarnya bukan berasal dari semak akasia.
BACA JUGA : Martabak Jepang, Kuliner Unik di Yogyakarta yang Lagi Viral!
Madu akasia sebenarnya dihasilkan dari bunga pohon black locust yang memang bentuknya cukup mirip.
Pohon black locust adalah tanaman endemik Amerika Utara, walaupun bisa juga ditemukan di daratan Eropa.
2. Salah satu madu dengan warna terpucat
Mengutip laman Asheville Bee Charmer, madu akasia adalah salah satu madu terpucat yang ada di dunia.
BACA JUGA : Jagung Bose, Kuliner Khas Nusa Tenggara Timur yang Cocok Disantap di Akhir Pekan
Madu ini terlihat lebih bening daripada madu-madu lainnya.
3. Rasanya lebih ringan dari madu biasa