Find Us On Social Media :

7 Rahasia China Bisa Borong Medali Emas di Asian Games 2018

By Septiyanti Dwi Cahyani, Minggu, 2 September 2018 | 09:25 WIB

Rahasia China borong medali emas di Asian Games 2018

Dan kini, China akan kembali menyabet gelar juara umum Asian Games 2018.

Jadi, apa sebenarnya rahasia China di balik kemenangannya selama ini?

BACA JUGA :Ariana Grande Diduga Mengalami Pelecehan di Upacara Pemakaman 'Ratu Soul' Aretha Franklin

Dilansir dari laman Nova (1/9/2018), Grid.ID telah merangkum beberapa rahasia di balik kemenangan China di ajang Asian Games.

1. Pengenalan sejak dini

Ternyata para atlet di China sudah dikenalkan dengan olahraga Asia sejak usia mereka masih dini.

Seperti bulutangkis, tenis meja, judo dan taekwondo.

BACA JUGA :5 Ruas Jalan yang Akan Ditutup untuk Penutupan Asian Games 2018

Jadi tak heran, jika olahraga seolah menjadi warisan budaya tersendiri bagi masyarakat China.

2. Fokus peningkatan medali

China juga secara khusus memberik fokus untuk meningkatkan perolehan medali.

Hal tersebut terlihat dari kebiasaan Cina memanfaatkan peluang agar cepat melampaui negara-negara lainnya.