Find Us On Social Media :

Closing Ceremony Asian Games 2018 Pecah Saat Super Junior Naik Panggung, Ada yang Pingsan!

By Menda Clara Florencia, Minggu, 2 September 2018 | 22:34 WIB

Super Junior tampil di Closing Ceremony Asian Games 2018, Minggu (2/9/2018).

 
Lagu kedua lebih meriah dengan lagu lama Suju yang berjudul Mr. Simple. 
 
Lampu panggung seolah mengiringi musik dan gerakan para personel.
 
Lagu-lagu, penonton tak bisa menahan antusias mereka.
 
Antusias itu tidak berkurang hingga lagu ketiga yang berjudul Bonamana. 
 
Bonamana mengajak penonton lebih enerjik dengan aransemen barunya. 
 
Penonton tak sungkan ikut berdendang dan berjoget mengikuti idolanya.
 
Penampilan Suju malam ini tambah meriah dengan kembang api warna-warni yang meluncur di sela-sela lagu mereka.
 
Di akhir penampilan Suju bergandengan tangan dan berteriak.
 
"Indonesia!" teriak mereka kompak.
 
Sapaa itu disambut dengan teriakan histeris seisi GBK.