Find Us On Social Media :

Awas Tertukar! Seorang Member IZONE Produce 48 Disebut Mirip Tzuyu TWICE

By Novita Nesti Saputri, Rabu, 5 September 2018 | 15:57 WIB

Kim Min Ju dan Tzuyu TWICE

Laporan Wartawan Grid.ID, Novita Nesti Saputri

Grid.ID - Program Produce 48 kini telah berakhir.

Pada 31 Agustus 2018, Produce 48 mengumumkan 12 kontestan peringkat teratas.

12 kontestan tersebut akan debut dengan sebuah girlband project bernama IZONE.

BACA JUGA: Cara Irgy Ahmad Fahrezy Menjaga Kesehatan Gigi Keluarganya

Berikut nama-nama 12 kontestan tersebut:

1. Jang Won Young

2. Miyawaki Sakura

3. Jo Yu Ri

4. Choi Ye Na

BACA JUGA: Shezy Idris Bersyukur Banyak Netizen yang Mendukung Perceraiannya

5. An Yu Jin

6. Yabuki Nako

7. Kwon Eun Bi

8. Kang Hye Won

BACA JUGA: Kisah Balita 22 Bulan yang Hilang Dalam Hutan Selama 4 Hari, Begini Kondisinya Saat Ditemukan

9. Honda Hitomi

10. Kim Chae Won

11. Kim Min Ju

12. Lee Chae Yeon

BACA JUGA: Kemesraan Ridwan Kamil dan Sang Istri yang Gunakan Kursi Roda di Pelantikan Gubernur 2018

Seorang perwakilan dari grup tersebut mengatakan bahwa tanggal debut resmi IZONE masih didiskusikan.

Grup tersebut kabarnya sedang mempersiapkan sesuatu untuk akhir Oktober nanti.

Rupanya salah satu member IZONE ada yang menarik perhatian netizen karena wajahnya yang mirip dengan salah satu member TWICE, Tzuyu.

BACA JUGA: Intip yuk Transformasi Iqbaal Ramadhan di Teaser Film Bumi Manusia!

Berdasarkan penelusuran Grid.ID, member IZONE yang disebut-sebut mirip dengan Tzuyu adalah Kim Min Ju.

Di hasil rangking terakhir Produce 48, Kim Min Ju berada di posisi ke-11.

Kim Min Ju segera menjadi topik perbincangan publik setelah banyak netizen yang mengenali wajahnya.

BACA JUGA: Modisnya Penampilan Kasual Acha Sinaga dengan Tas Mewah Seharga Puluhan Juta Rupiah

Netizen membandingkan wajah Kim Min Ju dengan Tzuyu TWICE.

"Iye persis tzuyu."

"Mirip Tzuyu."

"Saya pikir ini tzuyu."

"Tzuyuuu or minjoo."

"sumpah cantikkk bangett, mirip tzuyu lagii."

"Kenapa dia mirip tzuyu:v"

BACA JUGA: Awalnya Gatal Biasa, Ternyata Belasan Cacing Bersarang di Matanya

Keduanya terlihat mirip karena memiliki wajah yang kecil, mata bulat, dan hidup mancung.

Selain itu, mereka semakin terlihat mirip saat berfoto tanpa ekspresi.

Simak beberapa foto perbandingan antara Kim Min Ju dan Tzuyu TWICE berikut ini.

BACA JUGA: Irgy Ahmad Fahrezy Ajarkan Anak Sikat Gigi Lewat Iklan yang Dibintanginya

1. Awas tertukar! Tzuyu yang pakai baju biru.

2. Rambutnya sama-sama panjang.

3. Sama-sama tanpa ekspresi.

BACA JUGA: Bagi Pecinta Rujak, Intip Nih 4 Jenis Rujak yang Bikin Ngiler!

Jadi, gimana nih? Kalian setuju nggak kalau mereka mirip? (*)