Grid.ID - Kehidupan Ratu Pop asal Amerika Serikat, Madonna selalu menarik perhatian.
Tak hanya kecantikan Madonna yang terlihat awet muda, putrinya yang bernama Lourdes Leon (21) juga dikenal memiliki paras yang mempu membius para penonton.
Momen-momen kebersamaan Madonna dengan Lourdes selalu dibagikan melalui akun Instagram pribadinya @madonna.
Ada satu foto yang menarik perhatian netizen, yaitu ketika Madonna berfoto bersama putrinya, Lourdes Leon.
Jika dilihat sekilas, tak ada yang salah dari keduanya.
Baca Juga : 5 Pose Yoga yang Bikin Kamu dan Pasangan Merasa Puas Saat Bercinta
Keduanya tampak begitu cantik dengan senyum kebahagiaan dibibirnya.
Leon dengan bangga memeluk Mommynya dengan kedua tangannya.
Namun, coba perhatikan bagian ketiak putri Madonna yang berusia 21 tahun tersebut.
Tampak kedua ketiak Leon memiliki rambut yang lebat dan ia tampak tidak canggung berpose seperti itu.
Madonna pun sepertinya tidak mempermasalahkan hal tersebut dan tetap mengunggah foto keduanya.