Baca Juga : Tampil ala Cowgirl, Intip Style Priyanka Chopra Saat Foto Bersama Nick Jonas
Dalam captionnya ia bercerita, hampir sekitar 700.000 pengungsi telah melarikan diri dari kekerasan di negara tetanga, Myanmar.
Dan mereka tiba di Cox's Bazar sejak Agustus 2017, menurut laporan PBB.
Sebanyak 60 persen yang menjadi korban dari kejadian ini adalah anak-anak.
Beberapa bulan kemudian mereka masih belum terbiasa, tinggal di kamp yang penuh sesak tanpa tahu dengan pasti siapa mereka..asal usul mereka, apakah mereka akan makan atau tidak.
Baca Juga : Masuk dalam Kategori Best Dress, Intip Penampilan Memukau Scarlett Johansson di Emmy Awards 2018
Dan mereka juga tidak tahu kapan situasi dan kondisi ini akan berakhir
Semua generasi anak-anak ini tidak memiliki masa depan.
Melalui senyum mereka, saya bisa melihat kekosongan di mata mereka.
Anak-anak ini berada di garis depan krisis kemanusiaan dan mereka sangat membutuhkan bantuan kita.