Baca Juga : The Chainsmoker Ajak Penyanyi Muda Kelsea Ballerini dalam Single Kolaborasi ‘This Feeling’
Sebanyak 3000 atlet dari 43 negara akan mengikuti sebanyak 15 cabang olahraga paralimpik dan 3 cabang olahraga non paralimpik.
Dilansir Grid.ID dari laman Instagram resmi Asian Para Games 2018, @asianpg2018, Opening Ceremony Asian Para Games 2018 akan diisi oleh jajaran artis ibukota antara lain Vidi Aldiano, Lesti Andryani, Zara Leola, Regina Poetiray, Once Mekel, Armand Maulana, dan masih banyak lagi. Akan seperti apa keseruan Asian Para Games 2018 nanti? Mari kita nantikan Pesta olahraga akbar se-Asia selanjutnya di Indonesia.
(*)