Skutis (Skuter Elektris) merupakan kendaraan ramah lingkungan yang ringan dan dapat dilipat.
Skutis diketahui memiliki kecepatan hingga 50km/jam dan menampung beban maksimal 120 kg.
Skuter ini memiliki kekuatan 1000 watts dan hanya diperuntukkan untuk area perkotaan
Seperti pecinta otomotif lainnya, tak lengkap jika tidak turut ridding dengan mengendarai motor gede (moge).
Beberapa waktu lalu Kevin juga tampak mengunggah foto mengendarai mogenya tersebut bersama sang kekasih, Gea Suketcha.
Baca Juga : Kerap Ditanya Asal Usul, Shareefa Daanish Akui Orang Indonesia Asli