Puncak penampilan sinkronasi fanchant ini terjadi ketika salah satu anggota Lovelyz turun menampilkan gerakan dance break pada bagian bridge lagu.
Video penampilan sinkronasi ini sudah dirilis di kanal YouTube resmi milik tvN pada Jumat (21/9/2018).
Sejak dirilis, video tersebut sudah ditonton sebanyak 27 ribu kali dan disukai lebih dari 1.8 ribu pengguna akun YouTube.
Program 300 tayang setiap Jumat di tvN pukul 20.00 KST atau 18.00 WIB.
(*)