Find Us On Social Media :

Ungkapan Belasungkawa Melly Goeslaw Atas Tewasnya Suporter Bola Haringga Sirla

By Ayu Wulansari Kushandoyo Putri, Senin, 24 September 2018 | 21:16 WIB

Melly Goeslaw dan Haringga Sirla

Apalagi setelah video pengeroyokan tersebut beredar di media sosial.

Beberapa artis pun ikut menyampaikan bela sungkawa atas meninggalnya Haringga.

Sebagai seorang ibu yang juga memiliki anak, Melly Goeslaw ikut sedih atas kejadian yang menimpa suporter bola ini.

Baca Juga : Setelah Menikah, Kartika Putri Rasakan Pubertas Lagi

Menurut Melly, seorang ibu pastilah hancur hatinya mengetahui anaknya tewas di tangan manusia.

Istri dari Anto Hoed ini berharap agar kejadian ini tak terulang lagi dan menjadi pembelajaran bagi semua orang.

Ia pun menyampaikan rasa bela sungkawanya atas meninggalnya Haringga Sirla.

Baca Juga : Dianggap Cocok, 5 Pasangan Zodiak Berikut Bakal Langgeng nih Hubungan Asmaranya