Tes pap smear sangat penting dilakukan terutama ketika memiliki alasan yang membuatmu lebih berisiko terkena kanker serviks, di antaranya:
1. Riwayat keluarga
2. Infeksi HIV
3. Sistem kekebalan tubuh yang lemah karena transplantasi organ atau kemoterapi
Baca Juga : Mengulik Berbagai Penyebab Mata Sering Berair, Cari Tahu yuk!
4. Awal hubungan seksual
5. Infeksi penyakit menular seksual
6. Merokok
7. Konsumsi obat pencegah keguguran
(*)