Find Us On Social Media :

Singel Rencana Berbahaya Milik The Rain Ini Cocok untuk Kalian yang Naksir Sahabat Sendiri!

By Menda Clara Florencia, Jumat, 28 September 2018 | 15:49 WIB

The Rain saat mengunjungi Redaksi Grid.ID di Gedung Kompas Gramedia Majalah, Jakarta Barat, Jumat (28/9/2018).

Single itu rilis di bulan Mei 2018 lalu.

The Rain sengaja mengosongkan jadwal dari awal tahun untuk kembali merilis karya terbaru mereka.

Begitu juga dengan video klip Rencana Berbahaya. Video itu dibuat epik mengikuti makna di balik lirik.

Baca Juga : Deretan Fashion Mewah Pebulu Tangkis Kevin Sanjaya, Kausnya Seharga Satu Motor!

Video itu menegaskan jika perasaan mencintai seseorang tidak boleh ditahan.

"Nembak temen sendiri kalau di videonya seperti itu," tandasnya. (*)