Find Us On Social Media :

Mysterium, Pesona Kenikmatan Wine Bawah Laut Asal Kroasia

By Tata Lugas Nastiti, Senin, 1 Oktober 2018 | 21:50 WIB

Mysterium, pesona kenikmatan wine bawah laut asal Kroasia

Hingga akhirnya penyimpanan anggur dengan menggunakan metode kuno Yunani menjadi pilihan mereka untuk mengakali hal ini.

Metode penyimpanan ini menggunakan botol-botol yang terbuat dari lilin atau tanah liat (clay) untuk menyimpan dan mematangkan anggur dengan tutup gabus.

Penyimpanan dengan metode kuno Yunani ini dapat mencegah anggur dari kerusakan dini akibat paparan sinar matahari atau suhu udara yang turun drastis.

Tanah liat atau lilin berfungsi untuk menyimpan suhu lingkungan saat pertama kali penyimpanan tanpa terpengaruh kondisi lingkungan di luar.

Keberhasilan metode penyimpanan ini tentu membawa keuntungan bagi Ico dan Edi.

Baca Juga : Update Gempa Donggala: Hoaks Tsunami Susulan Hingga Kabar Penjarahan Minimarket