Sebagai contoh nama Parto bukanlah nama asli.
"Oh ternyata kalo mau sukses itu namanya harus diganti ya?" Begitu pemikiran Sule saat itu.
Dari situlah ia terinspirasi untuk menggunakan nama Sule.
Baca Juga : Lakukan Aksi Falling Stars Challenge, Jessica Iskandar Berpose Jatuh dari Supercar Seharga Rp 11 Miliar
Kata Sule sendiri memiliki arti susut leho yang berarti membersihkan ingus.
"Dari jaman kecil udah Sule Sule, istilahnya susut leho kalo jaman dulu. Susut leho itu mbersiin ingus, karena dulu saya ingusan mulu," begitu jelas Sule.
Berkat usaha kerasnya, kini Sule berhasil menuai kesuksesannya di jagat hiburan Tanah Air. (*)