"Ia memutuskan tidak bertanding karena mempertahankan prinsip. Ini buat saya adalah suatu prinsip yang sudah dipegang betul oleh Miftahul."
"Untuk itu saya salut, karena Indonesia kehilangan banyak sosok anak muda, Mifta muncul sebagai anak muda yang mempertahankan fisik," tandasnya.
Sebelumnya, atlet Judo Miftahul Jannah sudah mengetahui jika peraturan olahraga ekstrem judo tidak boleh menggunakan penutup kepala kecuali cedera medis.
Baca Juga : Unggahan Terbaru Atiqah Hasiholan dan Rio Dewanto Seminggu Setelah Ratna Sarumpaet Ditangkap
Miftahul mengungkapkan dalam konferensi pers jika ingin menerobos aturan itu dan mengira peraturan itu bisa diubah.
(*)