Baca Juga : Pose Bareng Ular Piton, Prilly Latuconsina Bikin Netizen Takjub
Tak hanya karyawan, sang ular piton juga tampak panik dan kemudian bersembunyi di bawah sofa.
Beruntung, tidak ada korban terluka dalam insiden tersebut.
Setelah situasi mulai kondusif, beberapa karyawan yang penasaran kembali memasuki ruangan untuk mengambil gambar binatang melata tersebut.
Insiden ini pertama kali dilaporkan di Nanguo Zaobao, berdasarkan klip yang beredar di aplikasi WeChat.
Baca Juga : Warga Sumatera Selatan Ramai-ramai Bunuh Ular Piton yang Perutnya Membesar Seperti Habis Memangsa Manusia
Tak butuh waktu lama, video ini segera tersebar dan menjadi viral di seluruh dunia.
Menurut surat kabar itu, momen dramatis ini terjadi sekitar pukul 10 pagi.