Laporan Wartawan Grid.ID, Andriana Oky
Grid.ID - Banyak hal yang bisa dijadikan media untuk menjelaskan kepribadian seseorang, termasuk bentuk hidung.
Ya, salah satu bagian tubuh kita juga bisa dijadikan media untuk menjelaskan bagaimana kepribadian, contohnya bentuk hidung kamu.
Selain menjadi alat pernapasan, hidung juga bisa dijadikan media untuk menjelaskan kepribadian seseorang.
Kali ini, kita akan melihat penjelasan mengenai kepribadian seseorang berdasarkan bentuk hidung.
Baca Juga : Tes Kepribadian : Detail Pertama yang Dilihat Akan Ungkap Karakter Rahasia yang Kamu Miliki
Baca Juga : Sejarah di Balik 5 Logo Fashion Terkenal Dunia, Tahukah Kamu?
Melansir dari laman boldsky, Grid.ID merangkum penjelasan mengenai keterkaitan bentuk hidung dan kepribadian seseorang.
Yuk simak!
1. Bentuk hidung yang mancung
Baca Juga : Tes Kepribadian : Hal Pertama yang Dilihat Akan Ungkap Tujuan Hidupmu yang Sesungguhnya
Baca Juga : Jakarta Fashion Week 2019: Gaya Hijab Hypebeast Dewi Sandra yang Tren di Kalangan Fashionista
Orang dengan bentuk hidung yang mancung atau memiliki tulang hidung yang panjang dikenal memiliki sifat yang ambisius.
Mereka cenderung terobesesi dengan kehidupan profesional dan pribadi mereka.
Orang-orang ini adalah tipe orang yang pekerja keras.
2. Bentuk hidung pesek
Baca Juga : Tes Kepribadian: Bentuk Tangan Akan Ungkap Kelebihan dan Kekuranganmu yang Sesungguhnya
Baca Juga : Tips Menggunakan Perhiasan Untuk Wanita Berhijab dari Stylist Langganan Prilly Latuconsina, Alva Susilo
Orang yang memiliki bentuk hidung pesek disebut sebagai tipe orang yang sangat sensitif.
Mereka adalah tipe orang yang sangat setia dan lebih menghargai perasaan dibandingkan kemewahan dunia.
3. Bentuk hidung yang runcing
Orang yang memiliki bentuk hidung yang runcing merupakan tipe orang yang padai.
Baca Juga : Tes Kepribadian : Benda Pertama yang Dilihat Akan Ungkap Apakah Kamu Punya Indra Keenam atau Tidak
Mereka sangat berbakat dalam mengatur masalah keuangan.
4. Ukuran lubang hidung yang besar
Orang yang memiliki bentuk hidung seperti ini dikenal sebagai tipikal orang yang suka menghabiskan uang ketimbang menabungnya.
5. Ukuran lubang hidung yang kecil
Orang yang memiliki ukuran lubang hidung yang kecil diyakini sebagai orang yang memiliki komitmen yang kuat.
Baca Juga : Tes Kepribadian : Jawaban Pertama yang Kamu Pilih Dapat Menjelaskan Seperti Apa Kepribadianmu
Mereka memiliki komitmen terhadap hubungan pribadi dan masalah keluarga.
Kamu termasuk tipe yang mana nih? (*)