Para Aquarian merasa sangat tidak nyaman ketika seseorang meluapkan emosi di sekitar mereka dan tidak ingin mendengar semua rincian tentang situasi menyakitkan apa pun yang dialami orang lain.
4. Scorpio (23 Oktober - 21 November)
Hampir sama dengan Cancer, Scorpio akan berhati dingin setelah dikhianati atau dibohongi.
Dalam fase 'tanpa emosional', kemungkinan Scorpio sedang merencanakan balas dendam untuk orang yang telah menyakitinya.
Baca Juga : Aquarius dan 4 Zodiak Berikut Cenderung Paling Sering Dikucilkan dalam Lingkungan Kerja
5. Virgo (23 Agustus - 22 September)
Virgo bisa mengendalikan segala hal, termasuk emosinya.
Mereka lebih senang menghilangkan simpati dan emosi agar bisa berpikir rasional.
6. Taurus (20 April - 20 Mei)
Kurangnya kompromi membuat Taurus berhati dingin.
Menjadi benar lebih penting bagi mereka ketimbang berbagi momen emosional.
(*)