Find Us On Social Media :

Motif Pembunuhan di Bekasi yang Tewaskan Satu Keluarga, Pihak Kepolisian: Perhiasan Korban dan Uang Rp 36 Juta Masih Utuh

By Rissa Indrasty, Rabu, 14 November 2018 | 15:59 WIB

Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Argo Yuwono, saat ditemui Grid.ID di Polda Metro Jaya, Jakarta s

"Dia kan jualan di situ, barang-barang nggak rusak semua, nggak ada masih utuh semua, perhiasan korban masih utuh, uang 36 juta ada di dompet nggak ilang, nggak ada barang yang hilang di sana, kemudian, apakah dibisnisnya dia ada konflik," ungkap Argo Yuwono.

Disamping itu, pihak kepolisian kini tengah melakukan penyidikan dari orang terdekat korban.

Baca Juga : Sebelum Jadi Korban Pembunuhan Satu Keluarga di Bekasi, Sarah Boru Sempat Tulis Surat untuk Ibunya

Baca Juga : Inspirasi Batik Kondangan Modern ala Jessica Iskandar Harga Terjangkau

"Kemudian yang kedua apakah di keluarga itu di pribadi juga ada, baik dengan keluarga, baik dengan tetangga ada tidak disitu itu sedang kita gali," ungkap Argo Yuwono.

Kendati demikian, tak bisa dipastikan apakah pelaku dari keluarga dekat.

"Ya, kita belum bisa memastikan," ujar Argo Yuwono. (*)