Find Us On Social Media :

Ini Sikap dan Kemampuan Kerja yang Perusahaan Sukai dari Karyawannya

By Vregina Voneria Palis, Sabtu, 5 Juni 2021 | 08:00 WIB

Memiliki sikap dan kemampuan kerja yang baik

2. Kejujuran dan integritas

Kawan Puan, karyawan yang jujur ​​dan memiliki prinsip moral yang kuat lebih disukai oleh pihak perusahaan.

Dalam bekerja, seorang karyawan akan dituntut untuk dapat bekerja dengan efisien dan cepat.

Namun, itu tidak berarti kamu harus menyelesaikan pekerjaan dengan cara yang curang dan tidak jujur, ya!

Baca Juga: Ketahui, Perlunya Mendapat Bimbingan Karier bagi Pelajar maupun Pekerja Profesional

3. Kemampuan beradaptasi 

Karyawan yang mudah beradaptasi serta terbuka terhadap konsep dan ide baru lebih disukai oleh perusahaan.

Banyak perusahaan mencari pekerja yang mampu menyesuaikan diri dengan perubahan keadaan atau cara kerja di kantor.

Selain itu, karyawan yang mampu bekerja di dalam tim maupun individu juga sangat didambakan oleh perusahaan.