Parapuan.co - Emoji atau simbol-simbol merupakan salah satu yang kini banyak digunakan dalam berkirim pesan.
Emoji biasa digunakan sebagai tanda untuk mengganti kata-kata atau justru untuk menegaskan sebuah pesan yang disampaikan.
Penggunaan emoji ini tak lagi bisa dihindarkan, terlebih di era digital seperti sekarang ini.
Baca Juga: 4 Emoji Ambigu Ini Ternyata Punya Makna Berbeda, Jangan Salah Lagi!
Ketika berkirim pesan atau menulis di media sosial, kebanyakan dari kita memakai emoji.
Emoji bisa digunakan sebagai cara mengekspresikan diri tanpa harus menjelaskannya melalui kata-kata.
Namun, banyaknya emoji yang kini tersedia membuat kita kerap salah mengartikan makna emoji nih, Kawan Puan.
Misalnya emoji tos yang juga dianggap sebagai emoji berdoa.
Nah, melansir Kompas.com, ternyata ada sederet emoji yang bayak disalahartikan.
Apa saja? Yuk simak ulasannya berikut ini.