Parapuan.co - Beberapa tahun belakangan, isu kesetaraan bagi perempuan tengah gencar digaungkan.
Sebagai ruang aman perempuan Indonesia, Parapuan menyelenggarakan Kongres Parapuan Nusantara dengan Parapuan dan Kesetaraan sebagai salah satu temanya.
Digelar secara daring pada Jumat (22/4/2022), acara ini merupakan perayaan ulang tahun PARAPUAN yang pertama.
Parapuan dan Kesetaraan merupakan sesi pertama Kongres Parapuan Nusantara.
Salah satu narasumber acara ini ialah penyanyi kenamaan Indonesia, Cantika Abigail.
Selain punya suara merdu, Cantika juga dikenal sebagai musisi perempuan yang kerap menyuarakan isu kesetaraan.
Perempuan kelahiran Jakarta ini sering mengangkat
Baca Juga: Siap Tayang Juni di Bioskop, Ini Sinopsis Film Ngeri Ngeri Sedap
Dalam kiprahnya di dunia hiburan, Cantika juga sering menemukan masalah ketimpangan gender.
ketika menemukan hal-hal yang sangat mengintimidasi perempuan, atau kritik-kritik yang tidak pantas.
terus ada 'tanda kutip' khusus laki-laki, itu aku sedih banget sih," tutur Cantika.
Baca Juga: Yuk Suarakan 4 Hal Ini di Kongres Parapuan Nusantara agar Kamu Didengar
Arti Kesetaraan Bagi Cantika Abigail
Terakhir, Cantika menjelaskan makna kesetaraan bagi dirinya sebagai perempuan yang telah lama berkecimpung di bidang tarik suara.
"Jadi, memang jadi perdebatan gimana cara perempuan setara dengan laki-laki. Kok lemah banget, menurut aku itu sebuah affirmation action," tutur Cantika.
"Karena banyak sekali kejadian perempuan tidak dihargai atau dilecehkan di tempat umum, jadi terbentuk kemudahan khusus perempuan karena kita layak mendapatkan keadilan," tambahnya.
Perempuan berusia 28 tahun itu juga menjelaskan tentang kesetaraan yang saat ini belum benar-benar ada.
"Belum fully ada, sampai saat ini," tutur Cantika.
Sama seperti Cantika Abigail yang lantang membagikan pengalaman soal kesetaraan, Kawan Puan enggak perlu takut bersuara karena #kamudidengar.
(*)