Pulasan riasannya terlihat sederhana namun tetap elegan, dengan lipstik warna merah muda.
Dalam unggahan lain yang beredar di Instagram, diketahui pula dalam acara yang digelar secara tertutup tersebut, para bridesmaid mengenakan kebaya bernuansa senada dengan Chelsea Islan.
Para sahabatnya tersebut memakai kebaya kutubaru warna ungu muda dengan motif bunga.
(*)
Baca Juga: Kompak Pakai Baju Adat Bali, Intip Gaya Chelsea Olivia di Pulai Dewata