Grid.ID – Rumah tangga Aming Supriatna Sugandhi dan Evelyn Nada Anjani saat ini sedang dilanda kehancuran.
Humas Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Jarkasih sempat menyebutkan, permohonan cerai Aming karena adanya KDRT.
BACA JUGA: Evelyn Nyanyikan Lagu ‘Kenangan Terindah’ Nettizen Menangis
Namun, sayangnya, saat menggelar jumpa pers di kawasan Beleza, Permata Hijau, Jakarta Selatan, Evelyn menutupi apa yang terjadi dalam rumah tangganya, bahkan Evelyn membantah adanya KDRT.
Meski membantah, namun kabar KDRT santer terdengar. Bahkan, kabarnya Evelyn sempat membawa sebilah gunting untuk melindungi diri.
BACA JUGA: Aming Hadiri Acara Pertunangan Sahabat Tanpa Evelyn
Sayangnya, saat kabar ini dikonfirmasi pada kuasa hukumnya, Henra Indraguna enggan menjawabnya.
“Saya tidak tahu, lihat saja nanti yah. Saya tidak mau berkomentar soal itu dulu yah,” kata Henry kepada Grid.ID, Senin (6/3/2017).
Talitha Curtis Bongkar Kelakuan Ibu Angkat, Pernah Sodorin Dirinya ke Om-om di Usia 13 Tahun Demi Hal Ini