Grid.ID - Belakangan ini marak kasus pencurian bagasi disalah satu maskapai penerbangan.
Mirisnya kejadian dilakukan oleh porter maskapai penerbangan tersebut.
Berikut tips agar terhindar dari pencurian porter.
1. Bila mungkin masukkan koper/tas dalam kabin pesawat.
Sebisa mungkin, bawa tas atau koper masuk dalam kabin.
Bila tak memungkinkan membawa semua di kabin, masukkan barang berharga dan uang di dalam tas yang bisa masuk ke kabin.
2. Gunakan gembok & sabuk pengaman tas tambahan.
Mencegah agar koper dibuka orang lain, gunakan pengaman tambahan seperti gembok.
Bisa melilitkan lakban ke sekeliling tas atau koper untuk menggantikan fungsi sabuk pengaman tas agar sulit dibuka.
3. Bungkus koper dengan plastic wrap.
Layanan plastic wrap sudah banyak ada di bandara, cara ini akan menambah buget.
Tapi tas atau koper akan sulit dibongkar para penjahat berseragam ini.
Dibocorkan Ruben Onsu, Bilqis Putri Ayu Ting Ting Ternyata Panggil Ivan Gunawan dengan Sebutan Papa: Bunda Kenapa Papa...