Grid.ID - Kini, layar kaca telah dipenuhi oleh aktris-aktris baru berpenampilan cantik yang usianya masih muda.
Meski baru masih berusia 20-an tahun, tapi mereka sudah bisa merajalela di dunia hiburan tanah air.
Bahkan ada yang sudah mulai meniti karir di luar negeri juga loh!
Berikut yang Grid.ID berhasil mengumpulkan 7 aktris yang masih berusia 20-an tahun.
1. Marsha Aruan
Masih berusia 20 tahun tapi mantan dari salah satu trio tampan, El Rumi, ini sudah membintangi lebih dari 10 judul sinetron Indonesia.
2. Cinta Laura
Cewek cantik kelahiran Jerman ini sudah terkenal di usianya yang sekarang menginjak 23 tahun.
Tak hanya sebagai artis peran, ia juga pernah merambah dunia musik.
Cinta pun berhasil menorehkan namanya di industri film internasional, After The Dark.
Kalau wanita cantik yang satu ini, masih berusia 22 tahun.