Grid.ID - Berkembangnya media sosial, tentu menghadirkan beragam fitur saat ini.
Salah satunya dengan gaya stories yang makin hari makin mulai menjamur seperti saat ini.
Mulai dari Snapchat bahkan hingga Facebook pun kini tak ingin ketinggalan pada perangkat messenger miliknya.
Seperti yang dilansir Grid.ID dari tribunstyle.com, dengan menggunakan istilah My Day.
BACA JUGA (Kreatif! 7 Poster Film Ini Dibuat Menggunakan Fitur Instagram Stories!)
Tentu saja video ini masih terlihat hampir sama dengan stories-stories yang lain.
Foto atau video yang kamu unggah nantinya hanya akan bertahan hingga 24 jam saja lamanya.
Unggahan dari teman kalian pun akan ditampilkan di bagian atas chat list.
Terlihat sama seperti halnya Instagram.
BACA JUGA (Keren, Kini Ada Facebook Stories, Berbagi Foto Video Pendek Mirip di Snapchat)
Namun jangan salah, ada baiknya kalian perhatikan beberapa hal berikut ini supaya jauh lebih mengenal Facebook Stories.
1. Tampilan Sekilas Mirip IG Stories