Grid.ID - PT Astra Honda Motor (AHM) resmi meluncurkan All New Honda Scoopy di Gandaria City, Jakarta Selatan, Rabu (29/3).
Nggak hanya lebih keren dari model lawas, tapi Scoopy terbaru juga punya banyak fitur memikat.
Tapi, untuk itu, Honda Scoopy naik Rp 575 ribu dari model sebelumnya.
(BACA JUGA : Gawat! 6 Booth Ini Kasih Diskon dan Promo Menarik Otobursa Tumplek Blek 2017, Don't Miss It)
Terus, apa saja pembaruan miliknya?
1. Pelek 12 inci
Ukurannya turun 2 inci dari Scoopy lama.
Honda beralasan turunnya ukuran pelek untuk kebutuhan style.
Supaya Honda Scoopy terlihat makin imut dan unyu-unyu.
Ada kekhawatiran dia bakalan kena polisi tidur.
Tenang, Honda sudah memikirkan hal itu dengan menaikkan ukuran ban dan meninggikan dudukan suspensi.
Selain itu, bagian bawah dek pun dirancang lebih tinggi.
Talitha Curtis Bongkar Kelakuan Ibu Angkat, Pernah Sodorin Dirinya ke Om-om di Usia 13 Tahun Demi Hal Ini