Grid.ID - Kalian pengguna smartphone tentu sudah tak asing lagi dengan internet.
Salah satu aplikasi yang terkenal untuk berselancar di dunia internet tentu apa lagi kalau bukan Google Chrome.
Aplikasi besutan Google ini memang sudah banyak dikenal sebelum datangnya Android.
(BACA JUGA: Google Luncurkan Chromebook Pelajar April 2017, Layarnya Bisa DIlipat 360 Derajat)
Namun jika kalian pengguna smartphone dan sudah sering menggunakan aplikasi ini, tentu sudah tak asing lagi dengan segala macam fiturnya bukan?
Jangan ngaku-ngaku penggemar Google deh jika belum pernah cobain hal yang tak lazim ini.
Sudah pernah buka tab Google Chrome pada perangkat smartphonemu sampai dengan jumlah 100 tab belum?
Jika belum, ternyata ada hal unik yang bakalan terjadi lho!
Seperti yang dilansir Grid.ID dari tribunstyle.com, umumnya membuka banyak tab saat berselancar akan memakan banyak RAM pada perangkat smartphonemu.
(BACA JUGA: Asyik Nih, Google Play Store Tawarkan Aplikasi Berbayarnya Secara Gratis)
Namun berbeda jika kamu tak menggunakannya untuk berselancar dan hanya sekedar menambahkan jumlah tab yang ingin kamu gunakan.
Lantas hal buruk apa yang akan terjadi?
Gagal Move On dan Tak Terima sang Mantan Pacar Sudah Punya Kekasih Baru, Pria Ini Culik sang Wanita tapi Keciduk Polisi, Begini Akhirnya