Laporan wartawan Grid.ID, Veronica Sri Wahyu Wardiningsih
Grid.ID - Glenn Alinskie menikah dengan Chelsea Olivia setelah melewati masa 8 tahun pacaran.
Pasangan ini dikaruniai anak perempuan bernama Nastusha Olivia Alinskie yang lahir tahun 2016.
Kini, Nastusha Olivia Alinskie pun tumbuh menjadi anak yang lucu dan menggemaskan.
Baca Juga : Hamil Anak Keempat, Perut Ratna Galih Alami Penumpukan Cairan
Sebagai orang tua, Glenn Alinskie mempersembahkan rasa kasih sayangnya kepada Nastusha.
Ayah satu anak ini menciptakan lagu pengantar tidur spesial untuk Nastusha.
Glenn Alinskie membagikan video beserta lagu pengantar tidur yang ia ciptakan sendiri di akun Instagram pribadinya, @glennalinskie, Selasa (20/11).
Dalam video tersebut menunjukkan kesibukan Nastusha melalui hari-harinya di dalam rumah.
Terlihat Nastusha tertawa bahagia sembari berjalan berputar.
Penulis | : | Veronica Sri Wahyu Wardiningsih |
Editor | : | Winda Lola Pramuditta |