Laporan Wartawan Grid.ID, Eria Winda Wahdania
Grid.ID - Shakira Aurum, putri semata wayang Denada memang telah divonis mengidap penyakit Leukimia sejak beberapa bulan yang lalu.
Denada pun dengan setia menemani sang putri untuk berobat di salah satu rumah sakit di Singapura.
Meski baru berusia 5 tahun, Shakira sendiri tampak selalu kuat dalam menjalani pengobatannya.
Baca Juga : Jawaban Gempita ketika Ditanya Pilih Tidur di Rumah Gisella atau Gading Marten
Hingga kini Shakira masih harus berjuang melawan kanker yang ia derita.
Pengobatan dan Kemoterapi yang ia lakoni pun nyatanya membawa dampak tersendiri.
Baru-baru ini dalam tayangan Brownis yang dipublikasikan pada Jumat (23/11/2018) Denada menceritakan kondisi terbaru Shakira.
Ibu satu anak itu mengaku jika ia dan Shakira hanya bisa mensyukuri semua hal yang terjadi.
3 Bulan Nunggak SPP, Siswa SD Duduk di Lantai Jadi Tontonan Teman Sekelas, Pagi sampai Siang Tak Boleh Duduk di Bangku
Penulis | : | Winda Wahdania |
Editor | : | Widyastuti |