Grid.ID - Uang kamu ya uang kamu, uang aku ya uang aku?
Atau malah uang aku ya uang aku tapi uang kamu ya uang aku juga?
Sebelum dan sesudah nikah, masalah keuangan selalu menyebabkan banyak masalah.
Namun dalam survey terakhir, kebanyakan pasangan kini lebih memilih memiliki akun bank terpisah.
Inikah trend yang sehat dalam keuangan?
(BACA JUGA Uang Selalu Habis? Yuk Tiru 4 Kebiasaan Pengusaha Mengelola Keuangan)
Kebanyakan para ahli berpikir demikian, selama keduanya memiliki penghasilan yang sama.
Nah, bagaimana kalau pasangan kamu memiliki penghasilan yang lebih banyak?
Ini nih cara supaya kamu bisa menanggulangi masalah keuangan bersama pasangan kamu
(BACA JUGA Sebulan Dirawat, Begini Kondisi Keuangan Julia Perez)
1. Beritahu pasangan kamu berapa jumlah yang kamu inginkan disetorkan ke kamu setiap bulannya
2. Coba menggunakan sistem siapa yang akan menyimpan uang dan siapa yang akan membelanjakan kebutuhan sehari-hari, atau kamu bisa menyamaratakan tabungan dari penghasilan kamu dan pasangan.
3. Jangan menyembunyikan hutan kamu dari pasangan kamu
4. Kamu harus bisa fleksibel kalau memang lagi butuh dana darurat
5. Rencanakan tujuan jangka pendek dan jangka panjang kamu (*)
Times of India