Laporan Wartawan Grid.ID, Dwi Ayu Lestari
Grid.ID - Banyak mitos kecantikan yang beredar di kalangan perempuan.
Mulai dari mitos kecantikan kulit hingga rambut.
Mitos kecantikan yang beredar tidak perlu kamu percaya semuanya loh.
Faktanya, mitos kecantikan yang beredar di kalangan perempuan tak semuanya terbukti benar.
Banyak mitos kecantikan asal-asalan yang salah kaprah.
Berikut 3 mitos kecantikan di kalangan perempuan yang tidak perlu kamu percaya.
Baca Juga : Foto Pose Imut Bareng Brisia Jodie, Netizen Puji Kecantikan Nagita Slavina yang Awet Muda
1. Produk pengecil pori-pori
Pori-pori merupakan bagian dari struktur kulitmu yang ukurannya berbeda-beda dan ditentukan oleh gen..
Menurut dermatologis Rachel Nazarian, tidak ada produk yang dapat menghilangkan pori-pori.
Larang Ayah Rozak Jadi Calon Wali Kota Depok, Ayu Ting Ting Ngaku Tolak Tawaran Terjun ke Dunia Politik, Ternyata ini Alasannya
Penulis | : | Dwi Ayu Lestari |
Editor | : | Deshinta Nindya A |