Laporan Wartawan Grid.ID, Winda Lola Pramuditta
Grid.ID - Belakangan ini kondisi Julia Perez masih terus menjadi perhatian.
Pedangdut yang akrab disapa Jupe itupun kini hanya dapat terkulai lemah di ranjang rumah sakit.
(BACA JUGA Ayu Ting Ting Siap Nyanyi Dua Lagu di Penggalangan Dana Untuk Julia Perez)
Menurut Ayu Ting Ting, sahabat dari Julia Perez itu mengakui sempat menghubungi Jupe melalui telepon tadi malam saat ditemui wartawan Grid.ID di Warunkomando, Tebet, Jakarta Selatan, Kamis (13/4/2017).
(*)
Modus Kapolres Ngada Rudapaksa Bocah 6 Tahun, Bayar 3 Juta dan Rekam Aksinya di Hotel
Source | : | Grid.ID |
Penulis | : | Fachri M Ginanjar AK |
Editor | : | Fachri M Ginanjar AK |