Grid.ID - Mau di kota Solo atau kota manapun sesungguhnya kita enggak boleh ya buang sampah sembarangan.
Tapi ada keunikan dari kota Solo nih, karena ternyata bagi para pelaku pembuang sampah sembarangan khususnya di sungai, enggak ada lagi nih teguran. Melainkan sudah langsung dibawa urusannya ke pengadilan!
Tentunya hal ini dibuat agar warga jadi lebih taat dan jera untuk buang sampah sembarangan di sungai.
Baca Juga : Berharap Orang Lain Sadar Lingkungan, Dira Sugandi Punguti Sampah di Taman Bermain
Dan hingga saat ini sudah ada beberapa warga yang kena kasus ini, hingga mereka harus menyelesaikannya di pengadilan atau ada denda hingga hukuman pidana yang akan mereka dapatkan.
Pak Tarno Derita Sakit Stroke, Istri Pertama Ngaku Ogah Jenguk Gegara Kelakuan Bini Muda: Pelakor Itu!
Source | : | Cewekbanget.id |
Penulis | : | Indah Permata Sari |
Editor | : | Indah Permata Sari |