Grid.ID - Bengkuang adalah salah satu dari jenis umbi-umbian yang memiliki segudang manfaat untuk kesehatan kulit.
Karenanya, tak heran jika bengkuang sering menjadi salah satu bahan dasar untuk produk kecantikan.
Selain bisa memutihkan kulit dan buat kulit tampak lebih halus, ternyata bengkuang juga bisa menunda penuaan dini.
(BACA JUGA: Manfaat Masker Putih Telur Cocok untuk Segala Jenis Kulit Wajah, Ini Buktinya)
Dikutip Grid.ID dari Stylecraze, salah satu manfaat bengkoang adalah memperlambat tanda-tanda penuaan.
Hal ini berkat kandungan nutrisi seperti beta karoten, Vitamin C, Vitamin B6 serta antioksidan yang terdapat di dalam bengkuang.
Ada lagi manfaat bengkuang yangjarang orang tahu! berikut ulasannya:
(BACA JUGA: Coba Besok Pagi deh! Masker Yoghurt Untuk Kulit Wajah Bebas Keriput)
1. Stimulasi produksi kolagen
Kandungan antioksidan pada bengkuang bisa menstimulasi produksi kolagen pada kulit.
Ini membuat wajah kamu tetap lembap, putih dan berseri.
Aplikasikan masker atau scrub bengkuang di wajah, selama seminggu 2 sampai 3 kali tiap malam sebelum tidur.
(BACA JUGA: Kulit Kamu Kusam ‘Dekil’? Cobain Masker Alpukat Campur Yoghurt)
2. Hilangkan Dark Circle
Kamu bisa tambahkan produk yoghurt atau perasan air lemon untuk membuat hasil masker bengkuang lebih maksimal.
Hancurkan bengkuang sampai halus, lalutambahkan yoghurt dan oleskan pada bagian mata.
Diamkan selama 20 sampai 30 menit , lalu bilas dengan air dingin. (*)
Nyesek, Abidzar Ternyata Sempat Jedotin Kepalanya ke Tembok Usai Tahu Uje Meninggal, Umi Pipik: Dia Nyalahin Dirinya
Penulis | : | Ridho Nugroho |
Editor | : | Ridho Nugroho |