Grid.ID - Tahun ini menjadi tahun yang cukup menghebohkan dengan banyaknya kabar artis yang bercerai di tahun 2018, termasuk Opick hingga Sule.
Opick dan Sule menjadi contoh kasus artis yang bercerai di tahun 2018 yang paling mencuri perhatian.
Opick dan Sule dikenal sebagai artis yang mampu membina rumah tangga bertahun-tahun, namun sayangnya harus masuk dalam daftar artis yang bercerai di tahun 2018.
Baca Juga : Opick Wajib Berikan Uang Rp 30 Juta Perbulan Untuk Anak-anaknya
Baca Juga : Daftar Lengkap Tren Hijab 2019: Tren Gaya Hijab 2019, Tren Busana Hijab 2019, Tren Warna Hijab 2019
Selain Opick dan Sule, masih ada banyak kasus perceraian yang melanda para artis di tahun 2018 ini.
Siapa saja mereka? Berikut ini Grid.ID rangkum daftarnya.
1. Aldi Taher - Georgia Aisyah (8 Januari 2018)
Aldi Taher resmi bercerai dari istrinya, Georgia Aisyah di Pengadilan Agama Jakarta Pusat pada 8 Januari 2018 lalu.
Aldi Taher dan Georgia Aisyah menikah pada 24 Oktober 2014.
Talitha Curtis Bongkar Kelakuan Ibu Angkat, Pernah Sodorin Dirinya ke Om-om di Usia 13 Tahun Demi Hal Ini
Source | : | Grid.ID |
Penulis | : | Fahrisa Surya |
Editor | : | Fahrisa Surya |