Grid.ID - Ciuman merupakan sebuah bentuk ekspresi kasih sayang dan gairah cinta.
Jika ciuman bibir bisa dikatakan sebagai ciuman pembangkit seks, bagaimana dengan ciuman yang lain?
Apakah memiliki arti dan makna juga?
(BACA JUGA: Berkat Ahok, Ini Perubahan Bundaran Semanggi Jakarta dari Dulu Sampai Sekarang)
Yup, ciuman di bagian wajah lainnya juga memiliki arti yang bisa kamu ketahui seperti dikutip dari Timesofindia.
1. Ciuman di Dahi
Ciuman di dahi mengekpresikan rasa sayang dan "mengayomi".
Ciuman di dahi juga memberi efek menenangkan orang-orang yang sedang stress atau pusing akibat tekanan.
Dan percaya atau tidak, ciuman di dahi memberikan efek percaya diri jika diberikan oleh pasangan.
(BACA JUGA: Inilah Foto-foto Mesum yang Diduga Anggota Komisi VII DPR RI dari Fraksi Gerindra)
2. Ciuman di Pipi
Ciuman di pipi biasanya tidak terlalu berkaitan dengan ketertarikan fisik.