Grid.ID - Selama ini para wanita memilih dan membeli sepatu berdasarkan dari desain yang terlihat secara kasat mata.
Mereka melihat bentuk yang keren atau indah saat digunakan di kaki.
Tak banyak yang mengetahui bagaimana cara memilih sepatu dengan cara yang benar tanpa harus memperlihatkan tampilan luar sepatu yang dijadikan alasan utamanya untuk dibeli dan dijadikan koleksinya.
Untuk itu Grid.ID memrangkum beberapa cara yang harus kamu perhatikan ketika memilih sepatu:
(BACA JUGA Furnitur Kesayangan Sudah Usang? Poles Agar Tampak Baru, Tapi Hindari 5 Kesalahan Ini )
1.Pastikan bentuk kaki dan tumit tetap membentuk saat kamu melepaskan sepatu.
Bagian tumit harus kaku, jika bagian tumit alsanya empuk atau lembut bisa menyebabkan kaki kamu melorot ke bawah dan tidak nyaman saat berjalan.
2. Hal yang terpenting juga kamu harus memilih ukuran sepatu berdasarkan ukuran kaki yang lebih besar.
Ukuran kaki bagian kanan dan kiri memiliki ukuran yang berbeda, pilihlah ukuran yang paling besar agar kaki terasa lebih nyaman.
(BACA JUGA Miris! Masih Berjuang untuk Sembuh, Julia Perez Malah Dapat Panggilan Polisi )
3. Ketika kamu ingin membeli sepatu dengan hak tinggi, pastikan kamu mencoba berjalan dengan sepatu tersebut.
Untuk mencoba stabilitas sepatu tersebut dengan postur tubuh kamu ya.
Viral, Gadis Anak dari Pengepul Barang Bekas Ini Berhasil Jadi Sarjana, Auto Bangga Pamer Foto di Atas Gerobak Orang Tua