Laporan Wartawan Grid.ID, Winda Lola Pramuditta
Grid.ID - Sebelum sidang perceraian lanjutan dari Aming dan Evelyn, ternyata Evelyn sempat curhat kepada teman baiknya dan Aming soal perceraian.
Evelyn mengaku sudah ikhlas untuk bercerai.
Namun keikhlasan Evelyn tidak diketahui oleh pengacara yang justru menjadi pembelanya pada saat sidang.
(BACA JUGA : Fans Tato Muka dan Nama Di Tubuh, Prilly Merasa Jadi Aktris Indonesia Paling Beruntung)
"Kesaksian daripada Astrid yang seharusnya enggak boleh disebutkan ya. Itu kan ranahnya kami, pengacara atau pembelanya Evelyn ya. Tapi karena tadi sudah diucapkan ya jadi kami ini merasa kayak, lho mana pembelanya mana pengacaranya. Kami pengacaranya yang menyampaikan atau Astrid. Yah itu yang kami cukup kecewa" ungkap Henry Indraguna selaku pengacara Evelyn. (*)
Maknai Kehilangan, Natasha Rizky Teringat Ketiga Anaknya Saat Berakting di Film Keajaiban Air Mata Wanita
Source | : | Grid.ID |
Penulis | : | July Kusuma |
Editor | : | July Kusuma |