GRID.ID - Jangan pernah menilai buku dari sampulnya!
Ya, pepatah itu tepat untuk menggambarkan video ini.
Video pria ini mudah ditemui di YouTube.
( BACA JUGA : Wajib Dilakukan Saat Sahur Agar Puasa Tidak Kehausan! Ini ada 5 Hal Yang Apik )
Ketik saja 'Azan' di kolom pencarian YouTube.
Maka video pria ini, bisa anda temukan di antara video azan-azan indah lainnya.
Menurut situs Riyadh Connect, kemerduan suara azan pria ini sempat membuat heboh warga Al-Uraija, distrik di bagian barat ibukota Arab Saudi, Riyadh. Pria ini tak memakai baju koko atau gamis.
Ia memakai jaket jins yang sudah belel.
Sepintas, ia lebih mirip preman daripada seorang yang rajin ke masjid.
Tak disangka-sangka, suaranya begitu indah saat mengalunkan azan.
Pria ini adalah seorang pekerja asal Filipina yang sedang bertugas ke Al-Uraija.
Imam masjid Hamza bin Muttalib di sana, sempat kagum setelah melihat keindahan suara pria ini membaca Al-Quran.
Kini Cerai, Kimberly Ryder Ngaku Tak Menyesal Menikah dengan Edward Akbar, Ini Alasannya
Penulis | : | Aji Bramastra |
Editor | : | Aji Bramastra |