Laporan wartawan grid.ID, Vincentius Ekaristo
Grid.ID - Setelah berjuang melawan kanker payudara selama 3 tahun, akhirnya Yana Zein berpulang.
Artis sinetron senior ini meninggal pada usia 44 tahun di rumah sakit Mayapada, Jakarta Selatan pukul 01.00 WIB.
Umur memang nggak ada yang tahu.
(BACA JUGA : Kanker Payudara Merengut Jiwa Yana Zein, Artis-Artis Ini Juga Bernasib Sama)
(BACA JUGA : Yana Zein Meninggal Karena Kanker Payudara, Pria Juga Bisa Bernasib Sama Loh Sudah ada Contohnya)
Manusia wajib berusaha namun Tuhanlah yang menentukan.
Setelah kepulangannya berobat dari Tiongkok, Yana Zein tidak menunjukan tanda tanda bahwa akan meninggalkan orang orang yang menyayanginya.
Yana Zein tampak baik baik saja dan sehat serta ceria setelah kepulangannya dari berobat itu.
(BACA JUGA : Demian Aditya Nggak Hanya Dapat 4 Yes, Kata-Katanya Ini Bikin Juri America's Got Talent 2017 Tegang Dari Awal )
Bahkan dikabarkan tingkat kesembuhannya hingga 80%, namun siapa yang sangka jika akhirnya Tuhan memanggilnya untuk kembali padaNya.
Pihak keluarga juga nggak menyangka akhirnya seperti ini.
Profil Dewi Soekarno, Istri Kelima Soekarno yang Didenda Rp 3 Miliar oleh Pengadilan Buruh Jepang