Grid.ID - Masih ingat dengan pria bernama Kuryadi?
Pria ini mengaku sebagai supir dan sudah bekerja selama 8 bula di keluarga Atalarik Syach.
Dia juga mengaku hanya sebagai supir yang menemani kegiatan sehari-hari Tsania Marwa.
Pengakuan itu diunggah dalam wawancara yang diposting di Youtube.
Postingan itu sendiri berjudul, Tsania Marwa-Dusta Dibalik Tangisan Gugatan Cerai.
Ada 2 bagian postingan itu, dimana yang pertama lebih ngomongin soal keluarga Atalarik Syach dari harmonis sampai terjadi keretakan.
Keretakan yang diungkapkan adalah adanya orang ke-3 dalam rumah tangga tersebut.
Dalam video yang part 2, Kuryadi menyebutkan nama seseorang yang suka teleponan sama majikannya.
(BACA : Pasca Jupe Meninggal Dunia, Kamar Jupe dibuat Seperti Ini oleh Keluarga)
Bahkan Kuryadi memastikan bahwa yang teleponan itu bukan Atalarik Syach.
"Kalau posisi suara bapak atau apa, cara ngomomngnya aku sudah tahu.
Gunung Raung Erupsi Sehari Sebelum Natal, Pendaki Dengar Suara Ngeri ini dan Buru-buru Selamatkan Diri