Laporan Wartawan Grid.ID, Yehezkiel Filemon Septano
Grid.ID - Morgan Oey yang belum lama ini terjun dalam dunia akting kini semakin serius dalam menekuni dunia akting.
Sebab sebelum mantan grup Sm*sh ini merupakan seorang musisi yang beralih menjadi seorang aktor film.
(BACA : Donita Alami Cobaan dan Tantangan Hidup)
Tak tanggung-tanggung Morgan dalam aktingnya pernah berperan sebagai seorang chef dalam sebuah film Cooking Camp, dan kini dirinya kembali memerankan seorang barista dalam film Switch.
(BACA : Tradisi Lebaran Ini Wajib Dilakukan Titi Kamal )
Ada hal unik dalam penggarapan film tersebut.
Film tersebuh tidak akan tayang di televisi maupun di bioskop.
(BACA : Wow, Fasilitas Ini yang Diberikan Titi Kamal dan Christian Sugiono untuk Anak, Cek Videonya)
Film Switch akan memutarkan filmnya pada Viu, yaitu penyedia layanan berbasis Video on Demand.
Berikut cerita Morgan Oey saay dijumpai oleh tim Grid.ID di Kawasan Plaza Kuningan, Jakarta Selatan, Rabu (14/6/2017) dalam peluncuran film Switch pada aplikasi video on demand Viu.
(*)
Kimberly Ryder Klarifikasi soal Lemari Plastik yang Jadi Omongan Netizen, Ada Sejarah Miris di Baliknya
Source | : | Grid.ID |
Penulis | : | Fachri M Ginanjar AK |
Editor | : | Fachri M Ginanjar AK |