(Baca : Tak Sempat Jaga Ortu Sakit? Kini Bisa Minta Perawat ke Rumah )
Sementara itu, VP Network Relations Smartfren, Munir, mengatakan kualitas jaringan tetap prima dalam layanan Ramadhan dan Lebaran 2017.
“Kecukupan kapasitas dengan optimasi dan penambahan kapasitas 25% di seluruh area publik, jalur transportasi dan kota tujuan mudik,” katanya.
Selain itu, Munir mengatakan pihaknya juga menyiapkan team task force untuk melakukan antisipasi problem lebih dini. (*)