Laporan wartawan Grid.ID, Gerwyn Hermawan
Grid.ID - Kita sudah ketahui bahwa putra sulung Jeremy Thomas, Axel Matthew Thomas sedang tersandung masalah Narkoba.
Dirinya diamankan kepolisian pihak bandara ketika dirinya hendak menjalani perawatan mengenai penyalahgunaan narkoba di Singapura.
Polisi bandara mengamankan dirinya karena status cekal yang telah diterbitkan polisi kepada Axel dalam kasus penyalahgunaan narkoba.
Polisi, pun, kini telah menetapkan Axel Matthew sebagai teraangka berkat keterangan para saksi.
( BACA Wow, Ini 5 Bau-bauan Nggak Wangi Tapi Kamu Pasti Suka Menghirupnya... Nomor 5 Gimana? )
ungkap Kombes. Pol. Raden Prabowo Argo Yuwono, Kabid Humas Polda Metrojaya, saat ditemui tim Grid.ID di kantornya kawasan Gatot Subroto, Jakarta Selatan.
Selain itu Kombes Pol Argo juga menerangkan bagaimana kronologi Axel ditangkap dibandara.
( BACA Wow, Unggah Foto Dengan Wanita Telanjang Untuk Sindir Ustad Syam, Rina Nose Dibanjiri Kritikan! )
"Tersangka ditangkap saat hendak melakukan perawatan di Singapura, dan pihak kami terpaksa menurunkan kembali dirinya karena perintah cekal yang sudah kami keluarkan." Tutup Kombes Pol Argo.
Nah, Axel sendiri hari ini menjalankan perawatan tentang penyalahgunaan narkoba di Rumah sakit Pondok Indah dengan pengawalan Polisi.
Semoga urusannya Axel cepat selesai. (*)
Penulis | : | Dosir Weis |
Editor | : | Dosir Weis |