Grid.ID - Hidup di Ibu Kota memang sulit, apalagi dalam hal mencari uang demi kebutuhan sehari-hari.
Apapun profesinya, pasti mereka harus merasakan serangkaian perjuangan agar bisa bertahan hidup.
Termasuk orang-orang yang menjadi artis yang namanya sudah terkenal di mana-mana, seperti contohnya Baim Wong.
(BACA: Lakukan Ini Sendiri, Baim Wong Malah Disuruh Cepat Nikah! Emang Ngapain Sih?)
Aktor berusia 36 tahun yang tak kunjung menikah ini sudah menorehkan namanya sebagai salah satu pekerja seni terkenal di Indonesia.
Meski begitu, Baim ternyata masih tetap rendah diri dan tidak sombong loh.
Buktinya, ia rela menjadi Boneka Mampang dan berkeliling-keliling jalanan demi mendapatkan uang.
(BACA: Tora Sudiro Ikutan Jadi MJ-nya Baim Wong Ya?)
Tanpa peduli panas terik dan keringat yang mengucur karena terus-terusan berada di dalam boneka, Baim berjoget-joget menghibur orang-orang di jalan.
Setelah 15 - 20 menit keliling-keliling mencari sepeser uang, Baim pun akhirnya menyudahi aksinya itu.
Tapi sedihnya, Baim tidak mendapatkan sepeser pun dari orang-orang.
Ingin Menikah Lagi Ayu Ting Ting Jawab Seperti Ini | Grid.ID https://t.co/B4uiqiQIMZ
— Grid.ID (@grid_id) July 28, 2017
Bahkan saking kecewanya tidak mendapatkan uang, Baim sampai memaksa seorang supir angkot untuk memberikannya uang.
Talitha Curtis Bongkar Kelakuan Ibu Angkat, Pernah Sodorin Dirinya ke Om-om di Usia 13 Tahun Demi Hal Ini
Penulis | : | Okki Margaretha |
Editor | : | Okki Margaretha |