Porsche adalah mobil pabrikan Stuttgart, Jerman, yang merupakan anak perusahaan Volkswagen AG.
Mobil merek Porsche sendiri di Indonesia cukup terkenal.
Nah, soal pelafalan merek Porsche sendiri, ada perbedaan ucap antara bahasa Jerman dan Amerika.
Orang Amerika sendiri, sering melafalkan merek ini dengan sebutan ‘Porsh’, sama seperti kebanyakan orang Indonesia melafalkan merek mobil ini.
Sementara itu, bagi orang Jerman, merek Porsche sendiri sering dibaca dengan lafal ‘Porsha’.
Sebab, Porsche sendiri adalah nama keluarga sang pendiri, di mana mereka sering melafalkan nama tersebut dengan menyebut ‘Porsha’.
Kalau bicara soal Porsche, artis Indonesia yang memiliki adalah Roro Fitria, almarhum Julia Perez dan Deddy Corbuzier.
Mereka pernah memajang mobil Porsche masing-masing di akun media sosialnya loh.
4. Hyundai
Hyundai Motor Company adalah perusahaan otomotif yang bermarkas di Korea Selatan.
Viral, Pernikahan Ini Sajikan Menu Mie Instan untuk Undangan yang Datang padahal Tajir, Tamu: Kami Juga Bawa Bekal Sendiri
Penulis | : | Okki Margaretha |
Editor | : | Okki Margaretha |