Grid.ID- Siapa sih orang Indonesia yang nggak suka tempe? gado-gado? indomie?
Sampir semua orang Indonesia pasti akrab dengan makanan ini bahkan sangat menggemarinya.
Di samping lezat, makanan-makanan ini juga tergolong ramah kantong.
Di Indonesia sendiri, tempe, gado-gado, dan Indomie dibandrol dengan harga miring kisaran di bawah Rp 20 Ribu.
(BACA : Ini Loh yang Dibilang Windy Wellintonia Soal Presiden Jokowi, Lihat Deh Video Geramnya Netizen )
Tapi, siapa sangka, di Jepang makanan ini punya harga berkali-kali lipat!
Tak tanggung-tanggung, kenaikan harga yang ditawarkan makanan Indonesia ini di Jepang bisa lebih dari 5 kali lipat.
Bukannya kenyang, bisa-bisa malah pingsan waktu tahu harganya.
Berikut ulasan Grid.ID yang dilangsir dari laman chirpstory, jangan kaget ya!
(BACA : Dilaporkan Oleh Destiara Talita, Ini yang Akan Dilakukan Polisi Kepada Wali Kota Kendari)
# Tempe
Parah, di Indonesia makanan satu ini mungkin jadi makanan favorit.
Nyesek, Abidzar Al Ghifari Sampai Lakukan Ini Demi 'Hadirkan' Mendiang Uje di Pernikahan sang Adik, Umi Pipik Auto Mewek
Penulis | : | Linda Fitria |
Editor | : | Linda Fitria |